Buku ini merupakan indeks himpunan peraturan Perundang-undangan pengelolaan sumberdaya alam dalam konteks otonomi daerah.
Prosiding ini merupakan laporan hasil penyelengaraan Seminar Sehari Menuju Undang-undang Pengelolaan Sumber Daya Alam (UU PSDA) Yang Adil, Demokratis, dan Berkelanjutan.
Bila dilacak maka salah satu sebab musabab mengapa sejumlah kelemahan ini lahir yakni karena masih sangat kurangnya dokumentasi peraturan perundangan-undangan dan kebijakan di bidang sumberdaya alam. Faktor ini kemudian menyulitkan para pendamping hukum untuk mengerjakan analisa kritis terhadap peraturan perundang-undangan dan kebijakan tersebut. Sedangkan kesulitan mendokumentasikan peraturan …
Buku ini menjelaskan tentang kasus konflik Agraria dan sumber daya alamnya.
Prosiding ini merupakan mata rantai terakhir dari proses panjang yang diawali dari perancangan, persiapan hingga penyelenggaraan Konferensi Nasional Pengelolaan Sumberdaya Alam.