Laporan ini merupakan bagian dari rangkaian laporan studi kasus tentang dampak desentralisasi di sektor kehutanan di Indonesia. Selama lebih dari dua tahun (dari 2002 sampai 2004), tim h peneliti dari berbagai universitas, LSM dan CIFOR melaksanakan suatu penelitian aksi kebijakan dengan tema 'Can Decentralization Work for Forests and the Poor?' atau "Dapatkah Desentralisasi Bermanfaat bagi Kel…
Buku ini merupakan Outlook HuMa yang berpangkal pada janji-janji penguasa pada Masyarakat Adat. Namun, bercabang dan saling berkaitan dengan dimensi yang lebih luas termasuk mengenai legislasi, kehutana, lingkungan hidup, kehidupan, serta hak Masyarakat Adat.
Buku ini merupakan ringkasan eksekutif dari buku berjudul "Menutup Akses Menuai Bencana (Potret Pemenuhan Akses Informasi, Partisipasi, dan Keadilan dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup dan Sumber Daya Alam di Indonesia)." Buku ini disajikan dalam dua bahasa, yaitu bahasa Indonesia dan bahasa Inggris.
Buku ini berisikan prosiding workshop Periodic Review on Demonstration Activities (DA) in REDD+ Implementation Readiness di Jakarta pada tanggal 22 November 2012.
Buku ini berisikan tentang kegiatan percepatan sertifikasi legalitas kayu (S-LK) secara berkelompok.
Buku ini berisikan pandangan reflektif Kementerian Pertanian terhadap konsensus politik nasional tentang pembaruan agraria dan pengelolaan sumber daya alam disampaikan dalam seminar tentang membangun platform gerakan beresama menuju reforma agraria dan SDA pada 14 Desember 2010.
Buku ini berisi tentang informasi REDD pengurangan emisi dari deforestasi dan degradasi hutan di negara-negara berkembang sebagai langkah mitigasi terhadap perubahan iklim, dan akibatnya bagi masyarakat adat.
Dokumen ini menggambarkan pengalaman menginisiasi proses penyusunan dan pelembagaan mekanisme penyelesaian sengketa tenurial yang dilakukan di Kalimantan Tengah. Inisiatif ini dilakukan karena proses di tingkat nasional yang belum menemukan momentumnya kembali. Meskipun belum bisa dikatakan selesai, proses dan pengalaman pembelajaran ini patut menjadi referensi bagi daerah lain dan/atau pemerin…
Buku ini merupakan modul terkait pengamanan hutan yang diterbitkan oleh Kementerian Kehutanan Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Kehutanan.
Pada awalnya audit hanya dikaitkan dengan bidang keuangan. Namun dalam perkembangannya audit juga telah meliputi bidang-bidang lain sehingga lazim diketahui berbagai jenis audit seperti audit lingkungan, audit legal, dan audit sosial. Audit gender tidak lain merupakan bagian dari audit sosial dalam arti yang lebih luas. Buku ini menawarkan konsep dan metoda untuk melakukan audit gender. Audi…