Pengaturan tentang tanah sebagai sarana untuk memenuhi kebutuhan dasar manusia dapat dilihat dalam berbagai peraturan perundang-undangan. Kesadaran akan arti pentingnya fungsi tanah terkait dengan hak asasi manusia (HAM) mulai dirasakan semenjak era reformasi. Diawali dengan terbitnya Undang-Undang Nomor 30 Tahun 1999 tentang Hak Asasi Mamasia, arti penting hak untuk hidup, mempertahankan hidup…
Di tengah semakin membesarnya masalah agraria, ternyata tidak banyak akademisi yang memiliki perhatian terhadap isu agraria. Stigma bahwa isu agraria yang selalu terkait dengan faham kekiri-kirian telah menyebabkan isu ini menjadi tidak menarik dan beresiko tinggi bagi orang yang mempedulikannya. Ironis, di tengah kondisi agraria yang memerlukan pemikiran dan pemecahan yang komprehensif, tidak …
Pada dasarnya setiap orang, dalam masyarakat dan bangsa yang beradab akan berusaha meraih kesejahteraannya dengan berbagai upaya, sesuai cara dan pendekatan masing-masing, sehingga sepanjang sejarah manusia itu ada, masalah kurangnya kesejahteraan masih selalu saja aktual
Buku ini disajikan sebagai upaya pengembangan wacana kritis dan bahan advokasi terhadap kebijakan pendidikan nasional Indonesia dan pelaksanaannya.