Buku ini memuat kisah-kisah yang terjadi di sekitar perempuan yang terpapar krisis ekologis yang mengubah sebagian bahkan semua tatanan sosial yang berkait kelindan dengannya. Perubahan ekologis telah mengubah peran perempuan sedemikian rupa. Namun dalam buku ini, gambaran nyata para perempuan (yang notabene berasal dari masyarakat desa maupun masyarakat kota pinggiran) berada dalam kondisi …
Buku ini merupakan panduan ringkas yang berisi metode dan tahapan untuk melakukan penelitian pemeriksaan atas kebutuhan perempuan pejuang. Asas dari buku panduan ini tidak lah mutlak sehingga harus dipraktikan ketat. Sebagaimana tertuang dalam isi buku bahwa hakikat penelitian adalah kombinasi atas seni menggali data sekaligus kemampuan menganalisis persoalan secara logis.
Buku ini berniat menjungkir-balikkan keyakinan para penyusun dan pendukung Master Plan Percepatan dan Perluasan Ekonomi Indonesia (MP3ED) bahwa desain pembangunan tersebut akan menghasilkan kemakmuran dan kesejahteraan bagi rakyat Indonesia. Studi dalam buku ini berupaya untuk membongkar secara kritis kata kunci yang diperkenalkan oleh MP3El seperti "koridor ekonomi", "kawasan perhatian investa…