Buku ini disusun dan dirangkum dari hasil laporan kegiatan pemetaan sosial, penjagaan awal maupun studi etnografi, pengkajian sosial budaya dan lingkungan, pengkajian calon lokasi permukiman dan kegiatan lainnya yang berkaitan dengan kegiatan pendataan keberadaan keberadaan komunitas adat terpencil di lokasi permukiman
Buku ini merupakan wujud inspirasi dalam membentuk sebuah forum komunitas Malaysia dan Indonesia di dataran tinggi yang di prakarsai oleh Datuk Dr. Judson Sakai Tagal (alm.).
Untuk mengetahui keberhasilan pelaksanaan program perlu adanya indikator keberhasilan program, dengan metode analisis SWOT yang merupakan salah satu alternatif pilihan dari berbagai metode analisis yang ada.
Buku ini merupakan bahan acuan bagi aparatur pemerintah dan masyarakat dalam menyelenggarakan usaha-usaha perlindungan bagi Komunitas Adat yang masih dalam kategori terpencil, tertinggal, dan terisolir.