Sebenarnya dissenting opinion Hakim Maria Farida tidak sekedar menolak eksistensi UU Nomor 1/PNPS/1965 tentang Penyalahgunaan dan/Penodaan Agama, tetapi lebih jauh dari itu. Menurut Hakim Maria Farida, UU Penodaan Agama telah telah menciptakan diskriminasi, ter bukti di Departemen Agama (Depag) hanya ada perwakil- an enam agama resmi saja (Islam, Protestan, Katolik, Hindu, Budha, dan Kong Hu Cu…
Penelitian tentang sistem perizinan terpadu di sektor kehutanan adalah serangkaian kegiatan penelitian yang digagas oleh Indonesian Center For Environemental Law (ICEL) dengan dukungan The Partnership for Governance Reform in Indonesia / Kemitraan. Program ini dilakukan dengan metode piloting di Kalimantan Tengah. Salah satu pertimbangan pemilihan Kalimantan Tengah karena provinsi tersebu…
Riset ini dilaksanakan berkaitan dengan tindak lanjut dari Pelaksanaan Simposium Nasional dengan tema "Dilema Masyarakat Hukum Adat di Indonesia", berlangsung di kampus Universitas Syiah Kuala, Darussalam, Banda Aceh, pada 25-26 Agustus 2022. Dalam Simposium Nasional yang dilaksanakan Pusat Riset tersebut, menghadirkan 63 pakar dari sejumlah perguruan tinggi dan lembaga riset di Indonesia. D…
Social Forestry atau sering kita sebut Perhutanan Sosial merupakan salah satu upaya Perhutani dalam menjawab dua persoalan sekaligus: kelestarian hutan dan kesejahteraan masyarakat. Dalam pengelolaan hutan Jawa pasca orde baru dikenal Pengelolaan Hutan Bersama Masyarakat (PHBM). Sebagai sebuah manifestasi dari Perhutanan Sosial, perjalanan PHBM selama lebih dari satu dasawarsa ini terbukti tela…
Paralegal mempunyai peran penting dalam masyarakat marginal untuk mencapai access to justice. Seorang paralegal merupakan anggota komunitas yang memiliki skill dan pengetahuan hukum lebih baik daripada masyarakat di sekitarnya. Keberadaan paralegal ditengah-tengah masyarakat marginal sangat membantu dalam melakukan pendidikan hokum dan hak asasi manusia kepada masyarakat, memfasilitasi pembentu…
Bagi dunia ilmu pengetahuan, adat istiadat dan hukum adat yang dikodifikasikan sangat besar manfaatnya sebagai sumber untuk mengenal dan meneliti salah satu harta pusaka kebudayaan pening- galan nenek moyang kita dan bagi dunia peradilan sebagai sumber norma-norma dalam mengambil keputusan yang tepat dan adil mengenai sesuatu masalah kemasyarakatan yang timbul. Khusus bagi generasi penerus s…
Otonomi Daerah (Otda) yang mulai diberlakukan di awal tahun 2001 Ini telah menimbulkan silang-pendapat baru di tingkat daerah otonom. Bisa dipastikan bahwa silang-pendapat tersebut juga dialami oleh sektor kehutanan (dikenal dengan sebutan otonomi sumberdaya hutan Otda SDH), yang dinilai pemerintah daerah masih akan menjadi sektor andalan Pendapatan Asli Daerah (PAD). Pertama, bahwa Otda masih …
Dewasa ini, salah satu ancaman yang dihadapi Pemerintah Kabupaten Sumenep adalah jumlah pengangguran yang cenderung naik, yang seringkali berbanding terbaik dengan kesempatan kerja yang tersedia. Berbagai kajan telah membuktikan bahwa dampak lanjut dari keputusan pemerintah menaikkan harga BBM November 2005 adalah laju inflasi yang sangat tinggi, dan perlambatan pertumbuhan ekonomi yang buka…
Rangkaian dari karya ilmiah yang terangkum dalam buku ini menjadi cerminan dari perjalanan panjang penulis dalam upaya menekuni hukum lingkungan dan sumber daya alam dengan pendekatan antropologi hukum sebagai bagian dari kajian ilmu hukum empirik (empirical study of law) di dunia perguruan tinggi hukum. Dalam berbagai kesempatan menghadiri temu ilmiah sebagai pembicara yang diundang (invited s…
Buku ini merupakan bagian dari pertanggungjawaban atas sebuah kerjasama yang telah berlangsung pada Oktober 2022 antara Aliansi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN), Jaringan Pembela Hak-hak Masyarakat Adat (JanHAMA) dengan dukungan dari Partnership for Governance Reform, sebuah lembaga nirlaba yang punya concern utama pada terwujudnya penyelenggaraan pengurusan negara dan masyarakat yang bersih.