Text
Ekologi Nusa Tenggara dan Maluku
Nusa Tenggara dan Maluku terdiri dari empat propinsi, yaitu Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, Timor Timur dan Maluku. Meskipun sumber daya daratnya terbatas, kawasan ini mungkin merupakan yang paling beragam sumber dayanya di Indonesia. Kawasan ini berupa rangkaian kepulauan atol kecil yang muncul di atas ketinggian pasang surut sampai pulau-pulau vulkanis yang aktif di atas ketinggian 3500 m dpl. Gunung Rinjani adalah gunung berapi kedua tertinggi di Indonesia, dan G. Tambora merupakan salah satu kawasan yang memiliki ciri geologi terpenting. Masing-masing propinsi memiliki garis pesisir yang luas daratan propinsi Maluku hanya 10 persen. Lautnya meliputi dangkalan kontinental yang dangkal dan salah satu dari palung laut yang terdalam di dunia.
Tidak tersedia versi lain