Text
Jentera Jurnal Hukum : legislasi
Jurnal ini merupakan edisi 10 - tahun Oktober 2005. JENTERA adalah jurnal hukum yang diinisiasi oleh para peneliti di Pusat Studi Hukum dan Kebijakan Indonesia (PSHK). Menerbitkan empat edisi setiap tahun. JENTERA ingin menyajikan berbagai pemikiran ilmiah tentang ilmu hukum dengan pilihan bahasa yang lebih populer. Kehadiran JENTERA diharapkan mampu merangsang minat baca yang lebih luas terhadap tulisan-tulisan hukum. JENTERA bertujuan untuk memfasilitasi dan mendorong perkembangan hukum dan kebijakan di Indonesia, menerbitkan kajian-kajian hukum yang dihasilkan oleh berbagai pihak. JENTERA juga mempersilakan para pemerhati hukum untuk mengukir gagasannya dalam bentuk tulisan.
Tidak tersedia versi lain