Buku ini berisikan tentang Perencanaan Pembangunan Sumber daya Hutan Timber Management.
Pengelolaan Hutan jadi Optimal (PHJO) adalah contoh bentuk strategi kehutanan sosial yang sejak dicetuskan dinjakarta tahun 1978 dalam forum konggres Kehutanan Dunia VIII belum bayak ditekuni secra sungguh-sungguh oleh rimbawan . Didalam konsep PHJO yang diajukan ini telah dikemukakan pentingnya peranan rakyat sebagai salah satu stake hoder penting dalam sistem pengelolaan hutan bernuasa kehuta…
Buku ini mengupas segala permasalahan dalam hal pengembangan dan pengelolaannya dan juga bagaimana mengatasi kesulitan-kesulitan yang terjadi. Pola yang ditawarkan merupakan pertama kali di Indonesia dan diharapkan memberikan solusi yang menjamin kelestarian kualitas sumber daya hutan dan memberikan kemakmuran bagi masyarakat di sekitarnya.