Penelitian Aksi Partisipatif (Participatory Action Research) atau disebut Riset Aksi, merupakan bagian pengembangan pengetahuan yang berbasiskan pada keterlibatan dan pengalaman masyrakat akar rumput utuk melakukan aksi transformasi social. Masyarakat tidak dipandang sebagai pengamat pasif, tetapi telah menjadi subyek aktif atas dirinya maupun lingkungan tempat tinggalnya sehingga tidak ada bat…